Kamis, 29 Desember 2011

Guru (yang) Profesional

Guru (yang) Profesional

Setelah saya merenung tentang guru yang profesional akhirnya menemukan sebuah prototipenyanya seperti di bawah ini.
1. Sehat jasmani dan rohani
2. Cermat, telaten, dan sungguh-sungguh
3. Kreatif, inovatif, sumberber inspirasi
4. Menyenangi profesina sebagai guru
5. Menyenangkan sebagai guru, menyenangkan bagi siswanya (yang memerlukannya)
6. Memeliki keterampilan dan kemampuan
7. Mengenal teknologi
8. Sering membaca buku
9. Mengenal pola pikir siswa, dan memperlakukan siswa secara manusiawi
10. Mitra belajar siswa
11. Dilarang: 1. menganggap siswa sebagai pasien, 2. menindas, 3. menganggap boneka/tempat melampiaskan kekerasan.
Sebetulnya protife secara normatifnya sudah ditentukan dengan sebuah aturan baku dari pemerintah.
Semoga saya dapat melaksanakan seperti butir-butir di atas dan seperti pada “aturan” yang sudah dibakukan oleh pemerintah, amin. ( awan sundiawan )

Peserta PLPG Sertifikasi Guru Tahun 2012 Harus Lulus Uji Kompetensi Awal

Uji Kompetensi Peserta PLPG

, Pola mengikuti PLPG untuk tahun 2012 berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, perbedaanya pada perekrutan. (Mulai) Tahun 2012 setiap guru harus yang akan mengikuti PLPG sertifikasi guru harus mengikuti ujian komptensi awal secara on-line. Apabila lulus maka berhak untuk mengikuti PLPG, jika tidak lulus maka menunggu kesempatan tahun berikutnya.
Secara ringkas untuk sertifikasi guru (mulai) tahun 2012 sebegai berikut.
a. Pola PSPL
1) S-2 atau S-3 dan golongan IV/b
2) S-3
b. Portofolio
1) Penyusunan Portofolio
2) Jika memenuhi syarat kelulusan mendapat Sertifikasi Pendidik
3) Jika tidak memenuhi syarat kelulusan maka mengikuti PLPG
c. PLPG
1) Mengikuti Uji Kompetensi Awal
2) Jika tidak lulus Uji Komptensi Awal maka tidak bisa mengikuti PLPG untuk tahun ini.
3) Jika lulus Uji Kompentei Awal mengikuti PLPG dan mengikuti Uji Komptensi Akhir
4) Jika tidak lulus Uji Komptensi Akhir, maka mengulang satu kali untuk mengikuti Uji Kompetensi Akhir.
5) Jika Lulus Uji Komptensi Akhir maka berhak mendapat Sertifikasi Pendidik.
Apakah pola sertifikasi guru semakin dipersulit?
Bagi yang merasa dipersulit mungkin jawabannya “Iya semakin dipersulit saja”, bagi yang pola pikirnya untuk meminkatkan kompetensi sebagai guru yang profesional mungkin jawabannya “Tidak juga, karena hal terserbut sebagai ujian untuk meningkatkan kompetensi”, dan bagi yang meyakini kepada-Nya, bahwa manusia pasti dan akan selalu diuji sesuai dengan kemampuannya.
Semoga para guru yang belum atau akan disertifikasi pada tahun 2012, dapat mempersiapkan diri mulai sekarang agar dapar menempuh dan menyelesaikan “semua ujian” yang akan dihadapi.
Tetap semangat untuk para guru yang akan atau belum juga yang sudah mendapatkan sertifikasi untuk terus meningkatkan kompetensinya, semoga menjadi keberkahan, amin.(awan sundiawan )

Kisi kisi Uji Kompetensi / Sertifikasi Guru


December , 2011 Kisi-kisi uji tulis PLPG disusun oleh tim yang terdiri dari para dosen yang  mewakili  seluruh rayon LPTK. Kisi-kisi uji tulis PLPG merupakan acuan bagi rayon LPTK dalam menyusun bahan ajar dan pembuatan soal uji  tulis PLPG. Dengan kisi-kisi, diharapkan dapat mendorong pembelajaran yang mengaplikasikan prinsip student center dengan menggunakan multi media dan multi metode yang berbasis pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan (PAIKEM).
Materi ujian tulis terdiri dari tiga (3) komponen, yakni:
  • (1) pengembangan profesionalisme guru, Penelitian Tindakan Kelas (PTK), dan Karya Tulis Ilmiah (KTI),
  • (2) pedagogik yang terkait dengan mata pelajaran,  dan
  • (3) kompetensi profesional atau penguasaan mata pelajaran/bidang keahlian.
Secara berturut-turut, proporsi dari ketiga komponen itu adalah 30% (60 menit), 20% (40 menit), dan 50% (100 menit).
Dan inilah Kisi-kisi PLPG yang siap diunduh:
1. Kisi-kisi PLPG Profesional Guru PTK KTI
2. Kisi-kisi PLPG Guru SD
3. Kisi-kisi PLPG Penjas Profesional
4. Kisi-kisi guru PLPG Penjas Pedogogik

Minggu, 14 Agustus 2011

jadwal imsakiyah untuk daerah bojonegoro dan sekitarnya

JADWAL IMSAKIYAH UNTUK DAERAH BOJONEGORO DAN SEKITARNYA








"Haiorang-orang yang beriman diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana 
telah diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertaqwa" 
( QS. Al Baqoroh : 183 )








Tanggal Imsak Subuh Syuruq zhuhur Ashar Maghrib Isya'
1 04:15 04:25 05:42 11:40 15:02 17:35 18:47
2 04:15 04:25 05:41 11:40 15:02 17:35 18:47
3 04:15 04:25 05:41 11:40 15:02 17:35 18:47
4 04:14 04:24 05:41 11:40 15:02 17:35 18:47
5 04:14 04:24 05:41 11:40 15:02 17:35 18:47








6 04:14 04:24 05:41 11:40 15:02 17:35 18:47
7 04:14 04:24 05:40 11:40 15:01 17:35 18:47
8 04:14 04:24 05:40 11:40 15:01 17:35 18:47
9 04:14 04:24 05:40 11:40 15:01 17:35 18:47
10 04:14 04:24 05:39 11:39 15:01 17:35 18:47








11 04:13 04:23 05:39 11:39 15:01 17:35 18:47
12 04:13 04:23 05:39 11:39 15:01 17:35 18:47
13 04:13 04:23 05:39 11:39 15:00 17:35 18:47
14 04:13 04:23 05:38 11:39 15:00 17:35 18:47
15 04:12 04:22 05:38 11:39 15:00 17:35 18:46








16 04:12 04:22 05:37 11:38 15:00 17:35 18:46
17 04:12 04:22 05:37 11:38 14:59 17:35 18:46
18 04:12 04:22 05:37 11:38 14:59 17:35 18:46
19 04:11 04:21 05:36 11:38 14:59 17:35 18:46
20 04:11 04:21 05:36 11:38 14:58 17:35 18:46








21 04:11 04:21 05:36 11:37 14:58 17:35 18:46
22 04:10 04:20 05:35 11:37 14:58 17:35 18:45
23 04:10 04:20 05:35 11:37 14:57 17:35 18:45
24 04:10 04:20 05:34 11:37 14:57 17:35 18:45
25 04:09 04:19 05:34 11:36 14:56 17:35 18:45








26 04:09 04:19 05:33 11:36 14:56 17:35 18:45
27 04:09 04:19 05:33 11:36 14:56 17:34 18:45
28 04:08 04:18 05:32 11:35 14:55 17:34 18:44
29 04:08 04:18 05:32 11:35 14:55 17:34 18:44
30 04:08 04:18 05:32 11:35 14:54 17:34 18:44








Sumber : Badan Hisab dan Rukyat Kementrian Agama RI